struktur sosial
Struktur Sosial
Struktur sosial adalah tatanan
sosial dalam kehidupan masyarakat yang terjadi hubungan timbal balik antara
status dan peran. Dengan batas-batas perangkat unsur-unsur sosial yang mengacu
pada suatu keteraturan prilaku dalam masyarakat. Ciri – cirinya yaitu bersifat
abstrak, terdapat dimensi vertikal dan horizontal, sebagai landasan sebuah
proses sosial suatu masyarakat, bagian dari sistem pengaturan tata kelakuan dan
pola hubungan masyarakat, apat berkembang dan berubah.
bentuk
masyarakat itu dibagi menjadi 3 masyarakat
dengan ciri yang berbeda :
1.
Masyarakat
sederhana
·
Ikatan
kekeluargaan dan masyarakat kuat
·
Organisasi
sosial berdasarkan tradisi turun – temurun
·
Kepercaan
kuat terhadap hal ghaib
·
Tidak
memiliki lembaga khusus
·
Hukum
berlaku tidak tertulis
2.
Masyarakat
madya
·
Ikatan
kekeluargaan kuat tapi hubungan masyarakat mengendor
·
Adat
istiadat masih dihormati
·
Timbulnya
rasionalitas dalam berpikir
·
Timbulnya
lembaga pendidikan formal
·
Hukum
tertulis mendampingi hukum tidak tertulis
3.
Masyarakat
modern
·
Hubungan
sosial atas dasar kepentingan pribadi
·
Hubungan
dengan masyarakat lain terbuka
·
Kepercayaan
terhadap IPTEK kuat
·
Terdapat
stratifikasi sosial atas dasar keahlian
·
Tingkat
pendidikan formal tinggi
Yang menjadi unsur dalam struktur sosial adalah kelompok sosial, kebudayaan,
lembaga sosial, stratifikasi sosial, kekuasaan dan wewenang. Dan fungsinya
sebagai dasar untuk menanamkan suatu disiplin sosial, sebagai pengawas sosial,
sebagai struktur sosial yang merupakan karakteristik yang khas yang dimiliki
suatu masyarakat.
Komentar
Posting Komentar